Jurnal Kesehatan Lingkungan: Jurnal dan Aplikasi Teknik Kesehatan Lingkungan. adalah jurnal ilmiah yang diterbitkan oleh Poltekkes Kemenkes Banjarmasin bekerja sama dengan HAKLI berdasarkan Nota Kesepahaman (MoU). Tujuan penerbitan jurnal ini adalah untuk memfasilitasi dan menyebarluaskan hasil penelitian, pengembangan ilmu pengetahuan, dan pengabdian kepada masyarakat di bidang kesehatan lingkungan, termasuk sanitasi lingkungan, entomologi kesehatan, dan mikrobiologi kesehatan (lihat Fokus dan Ruang Lingkup). Jurnal Kesehatan Lingkungan terbit dua kali dalam setahun, yaitu pada bulan Januari dan Juli.
Jurnal ini juga telah terakreditasi selama lima tahun berdasarkan Keputusan Direktur Jenderal Penguatan Riset dan Pengembangan, Kementerian Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi Republik Indonesia, No. 36/E/KPT/2019, berlaku sejak Volume 16 No. 2 Tahun 2019 hingga Volume 21 No. 1 Tahun 2024. Selanjutnya, jurnal ini tetap terakreditasi pada peringkat Sinta 3 berdasarkan Keputusan Direktur Riset dan Pengabdian kepada Masyarakat, Direktorat Jenderal Riset dan Pengembangan, Kementerian Pendidikan Tinggi, Ilmu Pengetahuan, dan Teknologi Republik Indonesia, No. 0173/C3/DT.05.00/2025 tanggal 21 Maret 2025, berlaku sejak Volume 20 No. 1 Tahun 2023 hingga Volume 24 No. 2 Tahun 2027.
Bagi penulis, harap membaca panduan penulisan jurnal ini. Jika naskah yang dikirimkan tidak sesuai dengan panduan atau ditulis dengan format yang berbeda, maka akan DITOLAK oleh editor sebelum ditinjau lebih lanjut. Semua artikel yang diterima akan ditinjau oleh mitra bestari (peer-reviewer) dengan metode double-blind review.
ISSN 1829-9407 (Cetak) | ISSN 2581-0898 (Online)
JURNAL KESEHATAN LINGKUNGAN TELAH TERINDEKS OLEH:






Terbitan Terkini
Vol 23 No 1 (2026): Jurnal Kesehatan Lingkungan Volume 23 No. 1, Januari 2026 (on progress)
Diterbitkan: 2026-01-05
This journal provides immediate open access to its content on the principle that making research freely available to the public supports a greater global exchange of knowledge.
is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
